PENILAIAN RUMAH SEHAT PADA RUMAH DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS X KOTA MALANG

Authors

  • Wahyu Sekar Nur Fadila STIKES Widyagama Husada

DOI:

https://doi.org/10.33475/mhjeh.v3i1.41

Keywords:

Rumah sSehat; penilaian ; sanitasi.

Abstract

Setiap manusia dimanapun berada membutuhkan tempat untuk tinggal yang disebut dengan rumah. Rumah sehat adalah proporsi rumah yang memenuhi kriteria sehat minimum komponen rumah dan sarana sanitasi dari 3 komponen (rumah, sarana sanitasi dan perilaku). Dalam hal ini, di perlukan suatu penilaian untuk  mengetahui  bagaimana sanitasi dalam rumah. Penelitian ini merupakan penelitian observasional dengan analisis deskriptif untuk memperoleh gambaran tentang sanitasi rumah  dan perilaku hidup bersih sehat (PHBS) di wilayah Puskesmas Dinoyo. Hasil penilaian untuk rumah X mendapatkan hasil 849. Menurut Kepmenkes RI No. 829/Menkes/SK/VII/1999 tentang persyaratan kesehatan perumahan untuk dapat tergolong rumah sehat hasil penilaian harus memenuhi angka 1.068-1.200,sehingga rumah X dikatakan “belum sehat”.

Downloads

Published

2023-12-28

Issue

Section

Articles